Senin, 16 Desember 2013

Jumat, 13 Desember 2013

FREE ebook ttg Matematika Komputer

Memisahkan komputasi dengan matematika adalah sebuah hal yang tidak mungkin terjadi. Meakipun tren sekarang ini, dunia pendidikan di Indonesia, mulai "tertinggal" dalam hal sains, matematika dan rekayasa, BUKAN berarti kita dapat membuang matematika.

Para mahasiswa ilmu komputer/informatika SERING tidak menyadari betapa penting dan GENTINGnya matematika untuk komputasi. Bahkan, saya sendiri cenderung "menyamakan" matematika dengan komputasi.

Dari semua LINK free ebook, link dibawah ini adalah yang paling digemari:

21 Free eBooks On Computer Mathematics!

Rabu, 11 Desember 2013

Daftar Syntax Bahasa Pemrograman

Bagi yang gemar menulis kode, tentu saja memerlukan daftar sintax berikut ini, yang sering digunakan dalam JAVA, PHP, Phyton dan Matematica.

Silahkan klik link berikut:
PHP:
http://www.efytimes.com/e1/creativenews.asp?edid=123569

JAVA:
List Of Syntax Used In Java!

PYTHON:
http://www.efytimes.com/e1/creativenews.asp?edid=123493

MATHEMATICA:
http://www.efytimes.com/e1/creativenews.asp?edid=123078

IDE PHP utk Pengembang Web

Dalam dunia web developer, PHP makin stabil sebagai "de facto" bahasa pemrograman Web. Menggunakan IDE dalam mengembangkan Website menjadi kompetensi yang HARUS dikuasai. Berikut ini adalah beberapa IDE yang sering digunakan dalam pengembangan Web menggunakan PHP:

8 Great PHP IDEs For Website Developers

Video Tutorials untuk Belajar Android Programming

Banyak yang ingin mendalami programming mobile-based dengan Android. Kemunculan Android yang begitu pesat, dengan sambutan pengguna yang makin berkembang, membuat Android programming sepertinya sedang naik daun.

Berikut ini adalah video tutorials tentang Bagaimana belajar programming Android:

10 Video Tutorials For Learning Android Development

28 Free eBooks On Game Programming!

28 Free eBooks On Game Programming!

Minggu, 01 Desember 2013

Students make mobile look easy in Indonesia

CompFest 2013, untuk pertama kalinya diadakan Lomba Mobile Application dgn menggunakan IBM Worklight untuk pertama kalinya di Indonesia ... *THUMB*

Students make mobile look easy in Indonesia