Senin, 23 April 2012

secant


Praktikum Metode Numerik
MODUL 4 Metode SECANT

BAB I
TUJUAN DAN DASAR TEORI
I.1 Tujuan
1. Menguasai metode Secant yang digunakan dalam komputasi numerik.
2. Memahami algoritma pemrograman untuk merancang program metode Secant yang ada dalam komputasi numerik.
3. Menerapkan algoritma untuk perancangan dan pembuatan program metode Secant.
4. Melakukan pengujian algoritma dan kode program
5. Membuat Dokumentasi

I. 2 Dasar Teori
Akar fungsi pada metode Secant untuk i=1 dan 2 bisa dihitung dengan metode yang lain atau ditebak. Mulai i=3, akar fungsi dihitung dengan rumus (umum):






I. 3 Langkah – langkah Metode Secant:
1. Menentukan nilai awal P0 dan P1.
2. Mencari nilai P berikutnya, dengan 



3. Menguji P, apakah f(x) 0.
4. Mencari nilai P berikutnya sampai f(x) 0.

Modul selengkapnya dapat diunduh disini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar